Aplikasi Raport SMP Revisi 2021 Semester 1 dan 2 Terbaru

Aplikasi Raport SMP Revisi 2021 Semester 1 dan 2 || Selamat datang kembali untuk guru jenjang SMP sederajat. Semoga apa yang kami share kali ini dapat memberikan solusi, referensi terkati dengan Aplikasi Raport Kurikulum 2013 di tahun pelajaran 2021/2022. Kita ketahui setiap satuan pendidikan ada yang belum menggunakan sebuah Aplikasi Raport berbentuk Insteller yang harus di instal perangkat komputer atau laptop atau yang di kenal dengan e-rapot kurikulum 2013.
 
Aplikasi Raport K13 SMP

Untuk itulah, kami disini akan membagikan Aplikasi Excel Raport Kurikulum 2013 untuk Satuan Pendidikan SMP sederajat sebagai bahan acuan ketika belum menggunakan Aplikasi E-Raport. Dari Aplikasi yang kami bagikan ini bentuknya sangat mudah dan simpel bagi guru yang belum memahami cara menggunakan Excel terutama untuk excel 2010 keatas.

Adapun untuk gambaran sepintas dari Aplikasi Raport kurikulum SMP merupakan hasil revisi tahun 2020 yang tentu saja masih bisa digunakan setiap tahun Pelajaran di semester 1 dan semester 2. Berikut menu atau fitur yang ada di aplikasi Raport SMP Kurikulum 2013.

Menu/Fitur Aplikasi Raport Kurikulum 2013 Untuk SMP sederajat:
  • Isian Data dan pentunjuk
  • Isian Sikap Spiritual dan Deskripsi
  • Isian Sikap Sosial dan Deskripsi
  • Isian Nilai Pengetahuan
  • Deskripsi Nilai Pengetahuan
  • Nilai Raport Semester
Untuk bapak/ibu guru yang mengajar sebagai guru kelas dan guru matpel bisa mendownload aplikasi raport kurikulum 2013 secara gratis yang sudah kami sediakan dibawah melalui link tautan untuk mendownloadnya.

Aplikasi Raport SMP Revisi 2020 Semester 1 dan 2

Aplikasi Raport SMP Revisi 2020 Semester 1 dan 2 (Download)
Aplikasi Raport Nilai Mapel (Download)

Demikianlah yang dapat kami bagikan, semoga bermanfaat dari  Aplikasi Raport SMP Revisi 2021 Semester 1 dan 2 Terbaru. Sampai bertemu kembali di pembahasan Aplikasi excel lainnya. Terimakasih

Post a Comment

To be published, comments must be reviewed by the administrator *

Previous Post Next Post